1,586 research outputs found

    Kegiatan Bernyanyi pada Siswa Down Syndrome di Slb-c Yayasan Karya Bakti Garut

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kegiatan bernyanyi pada siswa down syndrome di SLB-C YKB Garut. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya indikasi peningkatan pelafalan kata dan kemampuan bersosialisasi pada siswa down syndrome melalui kegiatan bernyanyi. Sampel penelitian berjumlah 5 orang. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif dengan pendekatan kualitiatif. Observasi, wawancara, analisis dokumen, dan studi literatur dilakukan sebagai teknik pengumpulan data. Pada penelitian ini, observasi dilakukan sebanyak 4 kali. Kemudian wawancara dilakukan kepada guru-guru SLB-C YKB Garut yang terlibat dalam kegiatan bernyanyi, dan kepada orang tua siswa-siswa yang dijadikan sampel penelitian. Tahapan kegiatan bernyanyi, materi lagu, metode, media, dan respon siswa merupakan hal-hal yang dikaji dalam penelitian ini. Setelah melakukan penelitian, didapatkan kesimpulan bahwa tahapan kegiatan bernyanyi diantaranya persiapan, pelaksanaan kegiatan bernyanyi, dan pengulangan lagu-lagu yang dinyanyikan. Materi lagu yang digunakan yaitu lagu anak-anak yang banyak memiliki interval ters dan sekon. Metode yang digunakan adalah metode imitasi dan drill. Media yang digunakan yaitu alat musik keyboard, mic, dan amplifier. Respon setiap siswa saat kegiatan bernyanyi berlangsung berbeda tergantung kepada USAha guru untuk memotivasi siswa, kemampuan siswa beradaptasi, kebiasaan bernyanyi, dan dukungan orang tua

    Kriminalisasi Terhadap Hakim Dalam Undang-undang Nomor 11 Tahun 2012 Tentang Sistem Peradilan Pidana Anak

    Full text link
    Kriminalisasi terhadap hakim yang terdapat dalam Undang-Undang No. 11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak menurut pembentuk undang-undang bertujuan agar dapat terwujud peradilan yang benar-benar menjamin perlindungan kepentingan terbaik terhadap anak yang berhadapan dengan hukum. Sekaligus sebagai upaya untuk membuat para penegak hukum khususnya hakim lebih profesional dalam memeriksa dan memutus perkara anak. Namun dalam pelaksanaannya kebijakan kriminalisasi terhadap hakim dinilai melanggar prinsip independensi peradilan dan independensi hakim yang lazimnya diikuti pula dengan hak konstitusional hakim atas kekebalan profesi (judicial immunity), sehingga bertentangan dengan Pasal 1 ayat (3) juncto Pasal 24 ayat (1) UUD 1945. Kebijakan Kriminalisasi terhadap hakim berpotensi membatasi dan mengancam kebebasan hakim dalam memutus suatu perkara. Kontruksi hukum yang terdapat dalam ketentuan pidana Undang-Undang SPPA dinilai sebagai suatu kebijakan yang dipaksakan dan salah sasaran subjek hukum (error in subjecto)

    Peningkatan Aktivitas Belajar Matematika Siswa Kelas XII Tkr Smk Adzkia Padang Dengan Model Stad

    Full text link
    The implementation process of mathematics learning in schools often experience many obstacles. One of them is the low activity of students to learn. This phenomenon is visible at the time of the teaching-learning process. The students tend to chat with their friend during the process. Moreover, they often ask permission out. These behaviors show the lack of students desire to learn. It will affect the students understanding about the subject matter. Resulting in student participation in mathematics learning is low. To help improve the quality of education, effort required of teachers in improving students\u27 activity in teaching and learning. This study aims to explain the process of improving activity of mathematics learning and describes how high achievement activities in the class XII TKR SMK Padang Adzkia STAD model. The research is classroom action research conducted in two cycles. Data collection techniques drawn from the charging sheets observation by the observer. Technique of data analysis used alur model. This technique consists or 3 alur; data reduction, data of the description, and transformation raw data which comes from field note. The data analysis used is descriptive analysis. The results showed that an increase in activities. Activities student successfully improved from all the observed indicators of the cycle I to the end of cycle II. One of factors causes improving activity achievement by using STAD model is cooperative between group member to understand the material. It can be concluded that the implementation of STAD model to increase activities mathematics learnin

    Fenomena Fisika dalam Mengembangkan Keterampilan Sains Anak Usia Dini

    Full text link
    Sains sebagai suatu konsep mendasar perlu dibelajarkan kepada anak sejak usia dini. Pengenalan sains pada anak usia dini dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya melalui pengamatan fenomena fisika. Melalui pengenalan sains pada anak usia dini dapat dikembangkan keterampilan sains anak. Beberapa keterampilan sains yang dapat dilatih dan dikembangkan pada anak usia dini seperti keterampilan mengamati, mengelompokkan, menggunakan angka atau bilangan (menghitung), memprediksi, melakukan eksperimen, dan mengomunikasikan. Pemilihan fenomena fisika yang sesuai dikaitkan dengan pengembangan keterampilan sains anak akan membuat pembelajaran menjadi lebih bermakna

    Studi Penggunaan Handout dalam Model Pembelajaraan Kooperatif Tipe Artikulasi terhadap Pembelajaran Matematika Siswa Kelas X Jurusan Administrasi Perkantoran (Ap) SMKN 1 Kota Solok

    Get PDF
    The result of student learning is low because the several factors, they are. Difficult for the student to understand the material, So that the student lazy to read and student to chat with their friend while learning. The solutions to overcome the problem is using the articulation desaign of learning and used handout to study. The purpose of this study was to determine the result of mathematics learning at the firs grade of office administration at SMKN 1 Kota Solok used handout in cooperative learning type articulation better than without used handout. This research is quasi eksperimental desaign. Population in this research is at the first grade of office administration at SMKN 1 Kota Solok 2015/2016 academic year. Sampel this research is class X office administration 1 as eksperimental class total 36 students and class X office administration 5 as control class total 36 students. Data collection in this research using test the result of mathematics learning such as essai consist 5 question. Data analisis the result of student learning got dan = 1,64 So table so hypothesis be accepted to Can be concluded that the result of mathematics learning at the firs grade of office administration at SMKN 1 Kota Solok used handout in cooperative learning type articulation better than without used handout

    Pembuktian Tindak Pidana Pencucian Uang

    Full text link
    Tindak Pidana Pencucian Uang semakin kompleks, melintasi batas-batas yurisdiksi, dan menggunakan modus yang semakin variatif, memanfaatkan lembaga di luar sistem keuangan, bahkan telah merambah ke berbagai sektor serta tidak hanya mengancam stabilitas perekonomian dan integritas sistem keuangan, tetapi juga dapat membahayakan sendi-sendi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945.Undang-Undang No. 8 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang merupakan landasan hukum untuk menjamin kepastian hukum, efektivitas penegakan hukum, serta penelusuran dan pengembalian Harta Kekayaan hasil tindak pidana. Namun dalam pelaksanaannya undang-undang ini memicu berbagai permasalahan diantaranya yaitu tentang pembuktian tindak pidana ini. Ketentuan Pidana yang terdapat dalam Undang-Undang TPPU mengandung multi interpretatif, adanya duplikasi penyebutan unsur-unsur dan banyaknya unsur yang harus dipenuhi atau dibuktikan, sehingga menyulitkan dalam hal pembuktian, selanjutnya mengandung pembuktian terbatas yaitu pada unsur melawan hukum tindak pidana asal yang tidak wajib dibuktikan (Pasal 69), kebijakan ini melanggar hak-hak Terdakwa bahkan tujuan hukum acara pidana untuk mencari dan menemukan kebenaran materiil tidak akan tercapai

    Leaky Gut Sebagai Penyebab Gangguan Gastrointestinal Pada ASD

    Full text link
    The increased of intestinal permeability, which is known as leaky gut is key to many theories of autism. The intestinal permeability plays a critical role in helping the body to adequatly absorb nutrients and to block toxins, bacteria, various allergens, and other potentially harmful molecules penetrating into the sistemic circulation.The abnormal structures in the brains of children with autism may be due to the toxic effects of the microbial metabolites or the abnormal peptides from wheat and milk. These harmful molecules could be transported across tight junctions between epithelial cells (paracellular route) due to the hyperpermeability of the intestine mucous and the damage of the mucous layer intestine (leaky gut). The damage of the intestinal mucous layer caused by a yeast overgrowth of the gastrointestinal tract and the yeast could produce enzymes which digest the lining of the intestinal tract itself. The microbial metabolites byproducts and undigested wheat products absorbed from the intestinal tract into the body and elicit an allergic response, nutritional deficiencies of key nutrients and may manifest as behavioral disorders if it broke through the blood brain barrier.Leaky gut usually provoked by exposure to substances which damage the integrity of the intestinal mucosa, such as infectious agents (bacteri, virus, fungi), antibiotic, NSAID, fungalmycotoxins, food dyes and cytotoxic drugs

    Pembangunan Sistem Absensi dan Honor Guru SMA Negeri 2 Kotabumi Menggunakan Web Framework Codeigniter

    Full text link
    SMAN 2 Kotabumi is one of the top schools in North Lampung Kotabumi. As a top school, a good management is required in terms of data processing and accuracy. SMA N 2 Kotabumi has 78 teachers and staff Administration (TU) both PNS and non-PNS. To improve the performance of teachers and staff, a system of attendance and a valid salary calculation are required to avoid delays in information when needed. There is a problem on teacher attendance and salary calculation. Teacher and staffis must sign in attendant form. While, every month TU should recap the attendant file to make report to the inspectorate. In terms of teacher salary calculation, there are several error to calculate the salary cut which is different for each teacher or staff every month in the scope of the SMA N2 Kotabumi. Both of these problems can be solved by build a system that can process automatically.The purpose of this system is to facilitate the development of attendance data processing and calculating salaries of teachers and staff. Beside that, this system also facilitate the performance of the TU staff to do their work. The system is built by using SDLC (System Development Life Cycle) which consist of planning, analysis, design, implementation, testing and maintenance. Development of this system is using a system development tool, ie Data Flow Diagrams (DFD), Context Diagram, Entity Relationship Diagram (ERD) and Flowchart and web framework CodeIgniter PHP and HTML programming language and MySQL as the database
    • …
    corecore